Senin, 02 November 2015

Keistimewaan Binatang Jerapah



Hay Animal Lovers , pada kesempatan ini saya akan memberi tahui tentang keistimewaan atau kelebihan binatang jerapah , tidak hanya leher ya saja yang  panjang namun ada kelebihan lain selain itu , yups langsung saja :

1. Jerapah dalam satu menit ,jantung nya bisa memompa darah sebanyak 160 galn atau setara dengan 600 liter air . waw menakjubkan bukan.
2. Dan yang satu ini pasti kalian sudah banyak yang tau kalau kaki depan jerapah lebih panjang daripada kaki belakang nya .
3. Jerapah adalah binatang mamalia tertinggi di dunia setelah dinosaurus, yang pastinya lebih tinggi daripada gajah.
4. Walaupun leher jerapah panjang ,jerapah memiliki ruas tulang leher yang jumlahnya sama dengan manusia loh , ga percaya ? cek aja sendiri ,7 ruas tulang leher.
5. Jerapah juga salah satu hewan yang bisa bertahan lama tanpa air ,bahkan menurut riset lebih lama daripada unta.
6. Tendangan jerapah sangat kuat , bahkan bisa membunuh singa dan sejenis nya.
7. Jerapah memiliki penglihatan sangat baik yang beruna untuk mengawasi kawan nya dari jarak jauh yang jauh , mungkin karena leher nya yang cukup panjang.
8. Selain leher nya yang panjang , jerapah juga mempunyai lidah yang panjang , sekitar 21 inci ,karna itu jerapah dapat menjilat telinganya sendiri , mantap kan bro .
9. Jerapah tidak bisa berbaring ,karena hal itu bayi jerapah ketika lahir terjatuh sekitar 1 meter dari indukny.
10. Jerapah tidak dapat tidur lebih dari 20 menit di karenakan leher nya yang selalu tegak ,resiko punya leher panjag tuh .

oke itulah beberapa kelebihan tentang si leher panjang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar